Medical Check Up – RUMAH HARAPAN

Kali ini anak asuh yg ada di Asrama Bekasi, Jakarta dan Bogor sedang di check Kesehatannya. Biasanya Medical check up dalam program Yatim Sehat ini rutin di laksanakan terhadap anak asuh di seluruh cabang setiap 3 bulan sekali atau 6 bulan sekali. Ketika di cek berbagai ekspresi tercipta, ada yang takut dan meringis, ada yang […]

Read More

Keutamaan sedekah – RUMAH HARAPAN

#85harimenujuramadhan Keutamaan sedekah di hari Jum’at“Keutamaan sedekah di hari Jum’at dibandingkan hari dalam sepekan seperti keutamaan dibulan Ramadhan dibandingkan bulan-bulan lainnya.”(HR. Ibnu Qayyim) Dalam Al-Quran Surah Al Baqarah Ayat 261 Allah SWT berfirman tentang mereka yang gemar bersedekah ini. “Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan sebutir […]

Read More

Fastabiqul khairat – RUMAH HARAPAN

Dunia adalah perlombaan, namun islam mengajarkan kita untuk memenangkan perlombaan ini “Tidak sendirian”. Bukan tentang siapa yang paling cepat ataupun paling hebat, melainkan “Fastabiqul khairat” yaitu berlomba-lomba dalam kebaikan. Merangkul sesama untuk menang bersama-sama yaitu meraih surganya. Manusia merupakan makhluk ciptaan Allah SWT yang memiliki akal sehat untuk berpikir sebelum melakukan sesuatu. Segala perbuatan manusia akan […]

Read More

2 Macam Nikmat – RUMAH HARAPAN

Tahukah sahabat? bahwasannya Allah telah memberikan kita beribu-ribu nikmat yang tak terhitung banyaknya. Namun terdapat 2 macam nikmat yang selalu saja kita lupa akan kehadirannya. Nikmat apakah itu? Banyak manusia yang sehat, namun tertipu dengan kesehatannya. Ia tak gunakan kesehatannya untuk taat, namun untuk maksiat. Sementara di luar sana ada sebagian orang yang ingin melakukan […]

Read More

Ingin Qurban Tahun Ini?

Banyak pertanyaan mengenai hewan apa yang lebih baik untuk menjadi qurban, sapi atau kambing. Di Indonesia, masyarakat lebih senang berkurban dengan sapi. Karena masyarakat kita lebih suka mengonsumsi sapi. “Padahal masalahnya bukan suka atau tidak suka, tapi perintah atau bukan perintah. Afdhal atau mufadhal, lebih baik atau yang baik, sapi kalau kita beli misalnya Rp […]

Read More

Ingatlah 5 Perkara Sebelum Datang 5 Perkara

Diriwayatkan oleh sahabat Abdullah Ibnu Abbas RA bahwa Baginda Rasulullah SAW bersabda : اِغْتَنِمْ خَمْسًا قَبْلَ خَمْسٍ شَبَابَكَ قَبْلَ هَرَمِكَ وَصِحَّتَكَ قَبْلَ سَقَمِكَ وَغِنَاكَ قَبْلَ فَقْرِكَ وَفِرَاغَكَ قَبْلَ شُغْلِكَ وَحَيَاتَكَ قَبْلَ مَوْتِكَ Manfaatkanlah lima perkara sebelum kamu kedatangan lima perkara (demi untuk meraih keselamatan dunia akhirat). Yakni Masa mudamu sebelum datang masa tuamu. Sehatmu sebelum […]

Read More

Teori Pendidikan Radikal – Jalan untuk Perubahan Sosial dan Keadilan

Teori Pendidikan Radikal atau disebut juga pedagogi kritis merupakan salah satu jenis pendidikan yang berkaitan dengan aspek politik. Pendidikan radikal dikenal untuk menanamkan semangat partisipasi politik pada masyarakat. Menurut teori ini, bentuk dasar pendidikan saat ini dianggap menyesatkan dan menimbulkan banyak perbedaan di antara masyarakat. Peneliti, ahli teori, dan sarjana memiliki pendapat yang berbeda tentang […]

Read More

Remaja Tumbuh Dengan Anjing Keluarga: Memaksimalkan Ketahanan di Masa Dewasa

Kehidupan Remaja: Hidup di Jalur Cepat Untuk mempertimbangkan apa arti memiliki anjing bagi seorang remaja, kita harus mencoba mengidentifikasi di mana remaja tersebut berada dalam masa perkembangan yang biasanya kompleks ini. Dalam 2019, The New York Times mewawancarai 17 tahun, Sadie Radinsky tentang bagaimana rasanya memiliki anjing keluarga. berhubungan juga. Dia kebanyakan menyebutkan cara dia […]

Read More

Nasihat untuk Lulus Senior dan Orang Tua Mereka

Salah satu dari banyak korban dari COVID – 19 pandemi adalah (atau akan) hilangnya ritual tertentu untuk siswa sekolah menengah 2020. Tanpa urutan tertentu, sebagian besar telah kalah dalam berkompetisi di tahun terakhir olahraga musim semi mereka, pesta prom mereka, upacara kelulusan mereka, lompatan senior dan / atau hari lelucon, tamasya malam wisuda atau pesta […]

Read More

Memberi makan 5.000 orang

Yohanes 6: 1 – 13 Yesus menyeberangi Laut Galilea; kemudian banyak orang mengikutinya karena mereka ingin melihat dia melakukan mukjizat pada mereka yang sakit. Dan Yesus pergi ke pegunungan, dan di sana Dia duduk dengan murid-muridnya. Salah satu murid Yesus berkata kepadanya, “Di mana kita bisa mendapatkan roti untuk memberi makan semua orang ini?” Yesus […]

Read More

Kids and the Constiution, atau Day My Kid’s Tried to Impeach the President

Semuanya berawal saat saya mengeluarkan Kartu Presiden yang saya buat beberapa tahun lalu untuk memberikan “Tantangan Pengetahuan” untuk menghormati Hari Presiden bagi Anak Paspor saya. Saya menyukai pembelajaran spontan yang terjadi selama percakapan yang diinspirasi oleh tantangan ini. Tantangannya adalah menertibkan semua Presiden, dari Washington hingga Trump. Sebagai bonus, saya meminta mereka menyebutkan delapan Presiden […]

Read More

Apa yang Ada di Ujian CompTIA Security +?

CompTIA Security + adalah sertifikasi yang diakui secara internasional. Dokumen ini adalah bukti keterampilan dasar Anda dan bahwa Anda dapat menjalankan fungsi keamanan utama untuk menjadi bagian dari industri keamanan TI. CompTIA Security + adalah sertifikasi pertama yang mungkin Anda inginkan untuk menjadi seorang profesional TI. Jika Anda lulus ujian ini, Anda bisa mendapatkan pengetahuan […]

Read More

Ikhlas dan Taqwa dari Sembelihan Qurban

Menyembelih qurban adalah suatu ibadah yang mulia dan bentuk taqwa atau pendekatan diri pada Allah, bahkan seringkali ibadah qurban di gandengkan dengan ibadah shalat. Allah Ta’ala berfirman, “Maka dirikanlah shalat karena Tuhanmu; dan berqurbanlah.” (Qs. Al Kautsar: 2) “Katakanlah: sesungguhnya shalatku, nusuk-ku, hidupku dan matiku hanyalah untuk Allah, Rabb semesta alam.” (Qs. Al An’am: 162). […]

Read More

Pahala Yang Terus Mengalir

Dari Abu Hurairah RA berkata: Rasulullah bersabda: “Apabila manusia itu meninggal dunia maka terputuslah segala amalnya kecuali tiga: yaitu sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat atau anak sholeh yang mendoakan kepadanya.” (HR Muslim). Dr H Abdul Majid Khon dalam bukunya “Hadis Tarbawi Hadis-Hadis Pendidikan”, menjelaskan Rasulullah SAW memberikan pelajaran tentang perlunya manusia mencari amal yang berkualitas, […]

Read More

Hikmah Berqurban

Kenapa kita harus berqurban? Sahabat ada yang tau pengertian Qurban dan tujuan berqurban ? Yuk simpak penjelasan di dalam gambar ini 👇🏼 Hikmah Berqurban Mari persiapkan ibadah qurban tahun ini, dan kita raih kebaikannya dengan ridha Allah SWT. Qurban mudah hanya di Rumah Harapan! Info seputar Qurban melalui whatssApp di wa.me/6281210993338 Info kami di :www.rumahharapan.orgCall Center : […]

Read More

Festival Muharram 1443 H Day 2

Kemarin kami masih melanjutkan rangkaain kegiatan Festival Muharram 1443 H. Lomba puisi tak kalah seru dengan lomba pidato kemarin, para peserta banyak yang menjiwai dan menghayati saat berjalannya lomba. Dengan mimik dan intonasi nya yang bermacam-macam, mulai dari peserta jenjang SD, SMP dan SMA. Nantikan lomba-lomba selanjutnya, dan pantau terus akun official resmi Rumah Harapan, […]

Read More